Australia

Tempat Wisata Luna Park Sydney : Keindahan, Harga Tiket, Transportasi

Austarlia merupakan salah satu negara yang terletak di Benua Asia yang mana negara tersebut memang terkenal karena pendidikannya yang sangat maju dan juga negara tersebut juga terkenal karena memiliki berbagai macam tujuan wisata yang terkenal. Banyak para wisatawan yang berkunjung ke negara tersebut setiap tahunnya.

Ada berbagai macam jenis tempat wisata yang tidak hanya menawarkan pemandangan yang sangat indah, akan tetapi tempat wisata yang terdapat di Australia juga menawarkan pengetahui mengenai sejarah yang pastinya akan menambah wawasan anda untuk berkunjung ke negara tersebut setiap tahunnya. Australia juga semakin menunjukkan eksitensinya karena nilai mata uang dollar Australia lebih tinggi dibandingkan dengan mata uang dollar Amerika yang merupakan suatu perbandingan yang bersifat universal.

Dan hal tersebut juga membuktikan bahwasanya taraf hidup dari para warga masyarakat Australia juga jika dibandingkan dengan taraf hidup masyarakat yang terdapat di kota – kota besar dan juga modern yang ada di negara lain. Jika anda ingin mencari tempat wisata dengan menawarkan berbagai macam permainan dan juga yang menyediakan pemandangan pelabuhan yang sangat indah di dalamnya, maka Luna Park Sydney merupakan solusi dan juga pilihan yang terbaik bagi anda.

Kota Sydney sendiri sudah menjadi sebuah ikon tujuan wisata yang paling banyak dikunjungi oleh penduduk dari berbagai belahan dunia sejak beberapa tahun yang lalu. Di sini terdapat suatu tempat wisata yang memang namanya sudah banyak dikenal dan anda pun tentunya sudah tidak asing mendengar nama dari tempat wisata tersebut. Taman tesebut dikenal dengan sebutan Luna Park Sydney yang ternya taman Luna Park ini juga ada di kota Melbourne.

Keindahan Luna Park Sydney

Luna Park Sydney merupakan sebuah taman hiburan yang mana tempat ini dibangun dengan memiliki konsep karnival pasang malam. Di dalam Luna Park Sydney terdapar berbagai macam wahanan permainan mulai dari permainan yang biasa saja yang bisa digunakan atau dinaiki oleh anak-anak, sampai dengan wahana permainan yang sangat ektrem yang diperuntukkan untuk orang dewasa.

Dan juga mungkin bisa dikatakan bahwasanya Luna Park Sydney merupakan suatu tempat hiburan yang cocok bagi semua kalangan masyarakat mulai dari anak – anak sampai dengan orang dewasa. Sementara itu, konsep yang terdapat di Luna Park Sydney memang memiliki kemiripian dengan taman Luna Park yang ada di Melbourne yang merupakan taman wisata tertua yang terdapat di Australia.

Hal lain yang mencerminkan keindahan dari taman wisata Luna Park Sydney adalah karena pintu masuknya yang bertemakan karnival yakni seperti badut dengan mulut yang menganga besar seolah – olah menunjukkan bahwa ia ingin mengajak anda untuk menjelajahi segala sesuatu yang ada di dalamnya. 

Luna Park Sydney terletak di wilayah Milsons Point yang mana tempat tersebut masih di dalam lungkup kawasan yang sama dengan Sydney Harbour Bridge sehingga menyebabkan tempat ini sangat mudah untuk dijangkau karena memiliki jalur atau rute yang sama dengan rute yang menuju rute jembatan tersebut.

Sementara itu hal lain yang menjadi sebuah keunikan dari tempat wisata Luna Park Sydney adalah bangku – bangku yang tertata dengan rapi yang menghadap ke Harbour Bridge dan juga menghadap ke Opera House.

Jika anda berkunjung ke tempat ini, anda akan dikejutkan dengan pemandangan badut dengan mulut terbuka yang merupakan pintu masuk dari tempat wisata Luna Park Sydney dan juga disampingnya terdapat dua menara yang memiliki ketinggian kurang lebih setinggi 36 meter dengan memiliki model Chrysler Building di New York. 

Anda juga nantinya akan melihat betapa indahnya bianglala raksasa yang seperti roda besar seperti seolah – olah roda tersebut akan melindar para pengunjung yang mengunjungi tempat wisata Luna Park Sydney. Adapun pemandangan lain yang dapat anda rasakan ketika berkunjung ke sini adalah anda akan mendengar keseruan suara teriakan dan kegirangan dari para pengunjung yang menaiki berbagai macam wahana yang ada di sini yang merupakan suatu karya menakjubkan dari arsitek asal Amerika Serikat yang bernama Mr. Fans.

Jika anda ke sini, anda disarankan untuk mengunjungi permainan seru yang terkenal di sini yaitu kereta Tango dan juga Ferris Wheel yang mana nantinya anda akan bisa melihat suatu pemandangan yang sangat menarik dari atas kota Sydney. Anda juga bisa menaiki Space Shuttle maupun Slides Raksasa yang tentunya akan membuat perut anda seolah – olah seperti dikocok. Atau anda juga bisa menaiki Mouse Wild yang akan berjalan dengan kecepatan yang sangat tinggi.

Jika anda masih belum puas dengan wahana yang disebutkan tadi, anda juga disarankan untuk menaiki rollercoster yang mana wahanan ini akan dihiasi dengan jeritan dan teriakan dari para pengunjung yang menaikinya dan berputar – putar dengan kecepatan yang sangat tinggi.

Wahana lain yang bisa anda coba yaitu dengan mengadu keberuntungan anda di Goin “Fishin” karena jika anda beruntung maka anda bisa mendapatkan hadiah yang sangat luar biasa yang bisa dimenangkan oleh setiap orang. Setelah anda sudah mencoba beberapa jenis wahana di sana dan tentunya anda akan lapar.

Oleh karena itu, anda bisa mencoba berbagai menu makanan yang terdapat di Luna Park Sydney seperti contohnya hot dog, es krim, sandwich, salad, atau aneka snack lainnya yang bisa anda coba mungkin sambil menonton keseruan dan terikan mereka yang sedang menaiki wahana yang menantang.

Anda disarankan untuk membawa kamera dengn batrei yang sudah full dan memory yang kosong karena nantinya anda tidak akan berhenti untuk melakukan pengambilan gambar di tempat yang memang terkenal dengan pemandangan dan keseruannya ini.

Jadwal buka: Luna Park Sydney di buka mulai hari Senin sampai dengan hari Jumat, serta di buka setiap harinya pada saat liburan sekolah

Harga tiket Luna Park Sydney 

Perlu anda ketahui bahwasanya harga tiket yang ditentukan di Luna Park Sydney yaitu berdasarkan tinggi badan.

Adapun biaya tiket yang terdapat di sini antara lain:

  • Red, memiliki tinggi badan antara 85 sampai dengan 105 cm, biaya yang harus anda keluarkan yaitu AU$19,95. 
  • Green, memiliki tinggi badan antara 106 sampai 129 cm, maka harga tiket yang harus anda bayarkan adalah sebesar AU$29,95.
  • Sementara itu kategori Yellow, yakni di atas 130 cm, maka harga tiket yang harus dibayarkan adalah AU$39,95
  • Harga tiket tersebut sudah termasuk ke dalam harga tiket Coney Island, atau anda bisa membelinua secara terpisah dengan harga AU$10.

Akses menuju tempat wisata Luna Park Sydney

  • Untuk menuju ke Luna Park Sydney, anda bisa menaiki transportasi umum seperti kereta atau juga bisa dengan menaiki bus, dan tentunya bisa juga dengan berjalan kaki.
  • Bagi pengunjung yang menaiki kereta, anda bisa berangkat dari Central Station dengan mengambil rute North Shore and Western train atau anda juga bisa mengambil rute Northern Line yang mana akan membutuhkan waktu kurang lebih 15 menit.
  • Setelah itu, anda bisa turun ketika sudah sampai di Milson Point Station dan selanjutnya anda harus mengambil arah Enis Road atau juga Broughton Street, kemudian yang terakhir anda bisa berjalan kaki ke Luna Park Sydney yang mana letaknya persis bersebelahan dengan Sydney Harbour Bridge.

Share

Recent Posts

9 Oleh-oleh khas Hanoi Terfavorit dan Terpopuler

Oleh-oleh khas Hanoi – Hanoi adalah ibu kota Vietnam yang cukup populer dengan wisata sejarahnya.…

5 years ago

10 Makanan Khas Ceko Paling Menggugah Selera

Ada banyak sekali aneka makanan terbaik di dunia yang harus anda coba, bahkan mungkin salah…

5 years ago

7 Makanan Khas Frankfrut Incaran Wisatawan

Memiliki nama lengkap Frankfurt am Main, adalah pusat ekonomi dan bisanis yang penting di Jerman.…

5 years ago

8 Makanan Khas Fukuoka Paling Favorit Wisatawan

Jepang masih menjadi salah satu negara tujuan wisata ketika ingin berlibur, karena ada banyak hal…

5 years ago

10 Makanan Khas Finlandia Favorit Wisatawan

Bukan saja terkenal dengan sistem pendidikan terbaiknya, Finlandia juga populer dengan pemadangan alamnya yang menakjubkan.…

5 years ago

15 Makanan Khas Ekuador Paling Diburu Wisatawan

Ekuador adalah sebuah negara di Amerika Selatan yang wilayahnya dilintasi oleh garis ekuator atau garis…

5 years ago