Inggris

15 Tempat Wisata Di Huddersfield Inggris Tujuan Wisatawan Dunia

Jika berbicara mengenai wisata maka ada banyak sekali lokasi yang bisa kita sebutkan. Setiap lokasi tersebut pastinya memiliki keindahan dan keunikannnya sendiri. Keunikan dan keindahan itulah yang bis dikatakan selalu di cari oleh setiap orang, maka tak mengherankan jika setiap orang memiliki lokasi sendiri-sendiri dalam hal tempat wisata.

Ada yang menyukai lokasi wisata kota dengan hiruk pikuknya yang banyak sekali. Ada juga yang menyukai berbagai lokasi wisata yang berhubungan dengan alam yang bebas. Namun, jika harus menyebutkan satu negara yang sangat ingin di kunjungi, mak ada sebuah negara yang cukup terkenal di kalangan para wisatawan. Inggris adalah salah satu negara yang ada di benua eropa yang selalu menjadi destinasi favorit

Kali ini kita akan membahas mengenai salah satu bagian dari tempat wisata di inggris yang cukup terkenal. Kita akan membahas mengenai beberapa tempat wisata di huddersfield yang cukup terkenal. Lokasi yang satu ini merupakan salah satu dari beberapa tempat wisata yang ada di Inggris dan cukup terkenal. Ada beberapa lokasi menarik yang bisa kita kunjungi, seperti

1. Castle Hill

Tempat wisata di huddersfield yang satu ini merupakan salah satu tempat yang cukup bersejarah. Lokasi wisata yang satu ini diperkirakan sudah berdiri sejak 4.000 tahun yang lalu. Tempat yang satu di perkirakan sudah ada sejak perunggu hingga awal zaman penggunaan besi.

Seperti nama yang ditunjukan bahwa lokasi ini sebenarnya adalah sebuah bukit yang terdiri dari beberapa monumen bersejarah.  Jika datang berkunjung ke kawasan ini maka kita akan dapat menyaksikan sebuah menara yang disebut sebagai Victoria Tower. Monumen tersebut bertujuan untuk mengingat dan merayakan berkuasanya ratu Victoria di inggris.

Bisa dikatakan bahwa Castle hill ini merupakan salah satu dari beberapa tempat bersejarah di eropa yang wajib di kunjungi. Selain memiliki nilai sejarah yang cukup tinggi, lokasi wisata yang satu ini juga memiliki pemandangan yang cukup indah. Dari puncak bukit kita bisa menikmati pemandangan kota Huddersfield yang cukup indah dan cantik. Pastinya kalian juga bisa mengabdikan beberapa bangunan bersejarah yang ada di atas bukit ini.

2. Greenhead Park

Sebagai salah satu kota wisata yang cukup terkenal di Inggris dan cukup memiliki nilai sejarah yang tinggi. Tak mengherankan memang jika banyak sekali destinasi wisata yang cukup menarik. Salah satu dari sekian banyak lokasi wisata yang bisa kita kunjungi adalah Greenhead Park.

Lokasi wisata yang satu ini merupakan salah satu taman kota yang cukup penting bagi huddersfield. Taman kota yang satu ini telah ada sejak tahun 1889.  Hingga saat ini tama kota yang satu ini merupakan salah satu dari beberapa cagar budaya inggris. Selain itu taman ini juga menjadi situs konservasi yang sangat penting.

Keberadaan taman ini juga menjadikan nama kota huddersfield menjadi salah satu dari beberapa kota romantis di Eropa yang bisa kita kunjungi. Taman yang satu ini memang di tata sedemikian rupa sehingga memiliki kesan yang indah dan tenang. Taman yang satu ini juga merupakan salah satu lokasi di huddersfield yang selalu ramai sebagai tempat untuk mengadakan berbagai macam event-event tertentu.

Taman ini juga merupakan tempat yang nyaman dan menyenangkan untuk bersantai sembari menghilangkan lelah. Sebuah lokasi yang tepat untuk mencari suasana baru dari beberapa lokasi wisata yang lain.

3. Tolson Memorial Museum

Sebagai salah satu dari beberapa tempat wisata di eropa Barat, mungkin nama Huddersfield masih belum terlalu terkenal. Namun, sebenarnya kota yang satu ini merupakan salah satu kota yang cukup banyak memiliki destinasi wisata.

Salah satu tempat wisata di huddersfield yang cukup terkenal adalah Tolson Memorial Museum. Berwisata dengan mengunjungi museum pastinya akan memberikan pengalaman sendiri yang cukup unik dan menarik. Selain itu museum yang satu ini juga memiliki koleksi yang cukup lengkap dan menarik.

Kebanyakan koleksi yang ada di museum ini berisi berbagai macam barang dan benda yang banyak di gunakan pada abad pertengahan. Terutama pada masa-masa perang dunia I dan perang dunia II. Dari museum ini kita bisa menemukan berbagai macam jenis kendaraan yang di pakai pada masa-masa tersebut.

Selain itu ada juga beberapa koleksi barang-barang yang sering di gunakan oleh masyarakat. Dengan mengunjungi lokasi wisata yang satu ini setidaknya pengetahuan kita akan bertambah.

4. Colne Valley Museum

Ketika kita berkunjung ke sebuah kota wisata maka kita tak akan hanya dapat menikmati berbagai keindahan alamnya yang menarik. Namun, kita juga bisa menikmati berbagai macam sejarah yang ada di dalam kota tersebut. Sebagai salah satu kota terindah di dunia huddersfield memang memiliki hal tersebut.

Salah satu lokasi yang bisa kita jadikan tempat wisata bersejarah adalah Colne Valley Museum. Museum yang satu ini telah di buka sejak tahun 1887, koleksi dari museum yang satu ini bisa dikatakan cukup unik dan menarik. museum ini mendedikasikan dirinya untuk berbagai macam koleksi yang berhubungan dengan tekstil.

Terutama berbagai hal yang berhubungan dengan kehidupan masyarakat yang bekerja sebagai penenun. Jika kita masuk kedalam museum, maka kita akan melihat berbagai macam jenis koleksi barang-barang yang erat dengan dunia tekstil. Berbagai ruang kerja yang kembali di bangun, beserta semua peralatan yang masih sangat tradisional.

Ruangan museum yang satu ini terbagi menjadi tiga. Setiap ruangan memiliki temanya masing-masing. Kita bisa berkunjung dan belajar mengenai kehidupan para pekerja tekstil pada awal tahun 1850an.

5. Standedge Tunnel and Visitor Centre

Jika kalian sedang mencari suasana yang baru dan berbeda dari biasanya maka lokasi yang satu ini bisa menjadi pilihan. Standedge Tunnel and Visitor Centre merupakan sebuah tempat yang berada di tepi sebuah kanal yang sangat cantik dan menarik.

Lokasi ini sendiri sering di kunjungi oleh masyarakat huddersfield yang ingin bersantai dan menikmati suasana yang cukup menarik dan tenang. Kawasan ini juga memiliki berbagai macam jenis fasilitas yang siap memanjakan para pengunjung yang datang.

Mulai dari sekedar tempat untuk duduk dan minum kopi, serta berbagai kegiatan di luar ruangan yang menarik. Atau jika kita mau, maka bisa berjalan menelusur tunel yang ada di kawasan ini. kegiatan tersebut pastinya akan memberikan pengalaman yang cukup menarik dan menyenangkan.

Selain lokasi yang disebutkan di atas, masih ada beberapa lokasi lagi yang bisa kita kunjungi, seperti

  1. Beaumont Park
  2. Huddersfield Broad Canal
  3. Ravensknowle Park
  4. Grosvenor Casino Huddersfield
  5. Kirklees Light Railway
  6. Heritage Quay
  7. Oakwell Hall
  8. Cromwell Bottom Nature Reserve
  9. Lindley Clock Tower
  10. Oakwell Hall Country Park

Itu tadi beberapa lokasi tempat wisata di huddersfield yang bisa kita kunjungi. setiap lokasi wisata tersebut pastinya akan memberikan pengalaman yang menarik dan menyenangkan. Jika berkesempatan maka kunjungilah salah satu lokasi tersebut, yang pasti tak akan ada kata kecewa. Semoga informasi tadi bermanfaat.

Share

Recent Posts

9 Oleh-oleh khas Hanoi Terfavorit dan Terpopuler

Oleh-oleh khas Hanoi – Hanoi adalah ibu kota Vietnam yang cukup populer dengan wisata sejarahnya.…

5 years ago

10 Makanan Khas Ceko Paling Menggugah Selera

Ada banyak sekali aneka makanan terbaik di dunia yang harus anda coba, bahkan mungkin salah…

5 years ago

7 Makanan Khas Frankfrut Incaran Wisatawan

Memiliki nama lengkap Frankfurt am Main, adalah pusat ekonomi dan bisanis yang penting di Jerman.…

5 years ago

8 Makanan Khas Fukuoka Paling Favorit Wisatawan

Jepang masih menjadi salah satu negara tujuan wisata ketika ingin berlibur, karena ada banyak hal…

5 years ago

10 Makanan Khas Finlandia Favorit Wisatawan

Bukan saja terkenal dengan sistem pendidikan terbaiknya, Finlandia juga populer dengan pemadangan alamnya yang menakjubkan.…

5 years ago

15 Makanan Khas Ekuador Paling Diburu Wisatawan

Ekuador adalah sebuah negara di Amerika Selatan yang wilayahnya dilintasi oleh garis ekuator atau garis…

5 years ago