Australia

5 Oleh Oleh Khas Melbourne Australia Yang Wajib Anda Bawa Pulang

Australia merupakan salah satu lokasi wisata yang menjadi tujuan terfavorit bagi turis mancanegara, khususnya mereka yang berasal dari Indonesia. Selain karena jaraknya yang tidak terlalu jauh, di sana juga banyak tempat wisata di Australia yang membuat anda seolah-olah berkunjung ke negara-negara lainnya yang ada di Benua Eropa. Dengan kata lain, anda cukup mengunjungi Australia untuk bisa menikmati tempat wisata seperti yang ada di Inggris atau Italia.

Salah satu tempat wisata yang menjadi primadona bagi para turis yang datang ke Asutralia adalah Pegunungan Biru Australia karena memang tempat wisata tersebut akan memberikan pemandangan alam yang sangat mengagumkan yang tidak anda dapatkan di negara lainnya. Hal ini yang menjadi salah satu alasan mengapa banyak turis yang datang ke sini. Selain itu, salah satu kota yang menarik untuk dikunjungi adalah Melrbourne.

Melbourne merupakan salah satu kota terbaik di Australia yang setiap tahunnya selalu ramai pengunjung. Bagi anda yang datang ke sini, jangan lupa untuk membawa oleh-oleh khas Melbourne Australia untuk anda bawa pulang yang tentunya bisa anda jadikan sebagai salah satu oleh-oleh khas Melbourne yang terbaik yang pernah anda bawa pulang.

1. Australia Wine

Salah satu oleh oleh khas Melbourne Australia yang bisa anda bawa pulang adalah Australia Wine. Banyak para turis yang terkadang jauh-jauh datang ke Melbourne karena mereka juga ingin membeli anggur khas Australia ini untuk dibawa pulang.

Alasannya adalah karena memang anggur ini memiliki rasa yang khas yang tidak anda temukan di produk minuman anggur lainnya sehingga tidak heran jika banyak turis yang rela jauh-jauh datang ke Melbourne hanya untuk membeli Australia Wine.

Sekedar informasi bahwasanya di sini anggur menjadi salah satu komoditas terbesar yang juga menjadi salah satu pemasukan dari Melbourne atau Australia pada umumnya. Selain itu, alasan mengapa Australia memproduksi anggur adalah karena seperti yang kita tahu bahwa negara ini memiliki 4 musim yaitu musim semi, musim kemarau, musim gugur, dan juga musim salju atau musim dingin.

Ketika musim dingin, tubuh selalu ingin dalam kondisi hangat sehingga salah satu hal untuk menghangatkan tubuh adalah dengan meminum anggur. Selain itu, Australia Wine sering juga disajikan untuk acara makam malam bersama teman-teman atau keluarga untuk sekaligus memperat hubungan diantara mereka. Anda bisa mendapatkan Australia Wine di beberapa toko minuman yang tidak jauh dari pusat kota Melbourne.

2. Coklat Australia

Coklat juga merupakan salah satu oleh-oleh makanan khas Australia yang bisa anda bawa pulang untuk anda hadiahkan kepada teman atau keluarga anda.

Perlu anda ketahui bahwa coklat yang diproduksi di sini dijual dengan harga yang terjangkau namun masih tetap memiliki kualitas terbaik dengan rasa yang sangat lezat.

Australia memang merupakan salah satu negara yang memproduksi coklat dalam jumlah yang banyak karena memang menjadi salah satu komoditas dari negara tersebut.

Beberapa turis yang ingin membeli coklat Australia, mereka akan datang ke coklat factory karena di sinilah toko khusus yang bisa anda kunjungi untuk membeli coklat khas Australia tersebut.

Namun bagi anda yang saat ini berada di lokasi yang tidak dekat dengan pusat kota Melbourne, maka anda bisa membelinya di supermarket yang ada di sekitar daerah anda karena di sana juga ada yang menjual coklat Australia, namun mungkin dengan harga yang cenderung berbeda.

Kami sarankan bagi anda yang ingin membeli coklat Australia untuk anda jadikan oleh-oleh agar supaya membungkusnya secara rapat dan jauhkan dari sinar matahari karena coklat memiliki sifat mudah meleleh. Selain itu, ketika anda sudah membeli coklat Australia, maka segeralah untuk memberikannya kepada keluarga anda agar citarasanya tetap terjaga.

3. Madu

Selain anggur dan coklat, madu juga termasuk salah satu oleh oleh khas Melbourne Australia yang juga bisa anda pulang untuk nantinya anda berikan kepada saudara atau teman-teman yang sudah menunggu kedatangan anda.

Tidak bisa kita pungkiri lagi bahwa banyak sekali khasiat yang terkandung di dalam madu yang akan membuat siapapun yang mengkonsumsinya memiliki tubuh yang selalu sehat.

Selain itu, kandungan yang ada di dalam madu bisa sangat bermanfaat sebagai anti inflamasi atau anti peradangan dan juga untuk hal-hal yang berhubungan dengan dunia kecantikan. Bagi anda yang ingin membeli madu khas Melbourne.

maka anda bisa langsung berkunjung ke perkebunan madu yang memang diperuntukkan bagi anda yang ingin datang langsung ke pabriknya. Di sana anda juga akan mendapatkan kesempatan untuk melihat bagaimana proses pengemasan madu tersebut yang tentu saja produk ini dikemas dengan sangat higenis.

Namun bagi anda yang tidak ingin ribet, maka anda bisa membeli madu khas Melbourne ini dengan cara pergi ke supermarket karena memang di sana ada banyak madu khas Melbourne yang bisa anda bawa pulang. Akan tetapi, sensai pergi ke perkebenunan madu akan memberikan kenangan tersendiri untuk anda karena anda bisa mengamati proses dari pembuatan dan pengemasan madu tersebut.

4. Aksesoris Australia

Oleh-oleh lainnya yang juga kami anjurkan agar anda bawa pulang untuk anda jadikan sebagai buah tangan adalah aksesoris Australia yang juga akan anda dapatkan di Melbourne yang mana beberapa diantaranya termasuk kedalam souvenir khas Australia yang sebelumnya sudah kami ulas untuk anda.

Ada banyak sekali souvenir khas yang bisa anda bawa pulang, baik untuk anda jadikan sebagai koleksi pribadi maupun bagi anda yang ingin memberikannya ke orang-orang terdekat anda.

Beberapa aksesoris yang bisa anda bawa pulang antara lain seperti baju, gelang, kalung, atau bahkan cincin yang hanya bisa anda dapatkan ketika anda berkunjung ke Australia. Sementara untuk harga yang harus anda keluarkan jika ingin membeli aksesoris tersebut tentunya murah karena memang dijual dengan harga yang ekonomis.

Anda hanya tinggal memilih aksesoris mana saja yang menurut anda sesuai dengan keperluan dan karakter anda maupun sesuai dan pas ketika anda berikan kepada orang lain. Sekedar informasi bahwa banyak turis yang mengincar gantungan kunci, gelang, dan juga kaos ketika mereka berlibur ke Australia karena memang bahan pembuatannya menggunakan bahan yang khas yang sulit untuk anda temukan di tempat lain.

5. Boneka Kanguru dan Koala

Dua hewan ini merupakan ikon dari Ausralia yang memang merupakan hewan khas yang berasal dari negara tersebut.

Anda bisa membelinya untuk anda jadikan oleh-oleh kepada adik atau orang tersayang anda karena wanita akan sangat suka jika mereka menerima hadiah berupa boneka kanguru dan koala yang merupakan binatang khas Autralia.

Bagi anda yang ingin mendapatkan boneka tersebut, anda tidak perlu repot-repot karena boneka ini dijual banyak di toko aksesoris yang yang ada di sekitar Melbourne dengan harga yang bermacam-macam tergantung bahan dan ukuran dari boneka yang anda beli.

Namun harga termurah untuk membeli oleh oleh khas Melbourne Australia ini adalah kurang lebih 3 AUD atau jika dikurskan menjadi Rp. 30.000.

Sementara untuk harga yang lumayan mahal adalah sebesar Rp. 160.000. Tentu harga tersebut masih sangat terjangkauh terlebih lagi jika anda membawa budget yang banyak.

Share

Recent Posts

9 Oleh-oleh khas Hanoi Terfavorit dan Terpopuler

Oleh-oleh khas Hanoi – Hanoi adalah ibu kota Vietnam yang cukup populer dengan wisata sejarahnya.…

5 years ago

10 Makanan Khas Ceko Paling Menggugah Selera

Ada banyak sekali aneka makanan terbaik di dunia yang harus anda coba, bahkan mungkin salah…

5 years ago

7 Makanan Khas Frankfrut Incaran Wisatawan

Memiliki nama lengkap Frankfurt am Main, adalah pusat ekonomi dan bisanis yang penting di Jerman.…

5 years ago

8 Makanan Khas Fukuoka Paling Favorit Wisatawan

Jepang masih menjadi salah satu negara tujuan wisata ketika ingin berlibur, karena ada banyak hal…

5 years ago

10 Makanan Khas Finlandia Favorit Wisatawan

Bukan saja terkenal dengan sistem pendidikan terbaiknya, Finlandia juga populer dengan pemadangan alamnya yang menakjubkan.…

5 years ago

15 Makanan Khas Ekuador Paling Diburu Wisatawan

Ekuador adalah sebuah negara di Amerika Selatan yang wilayahnya dilintasi oleh garis ekuator atau garis…

5 years ago