Negara Tiongkok China sangat terkenal sebagai produsen handphone dengan harga murah tetapi mempunyai fasilitas canggih. Sudah tidak terhitung lagi berapa banyak handphone yang sudah mereka produksi dan di jual di seluruh bagian negara. Selain harga murah dan fasilitas mewah, ketahanan produk dari negara ini sangatlah bagus. Jika Anda pergi ke China Anda wajib untuk berkunjung ke Summer Palace.
Selain karena canggihnya produk elektronik yang mereka buat di neagara ini juga terdapat banyak tempat wisata di China. Salah satunya adalah destinasi wisata yang terletak di Kota Hangzhou China. Di kota ini ada banyak sekali tempat wisata yang menarik untuk Anda kunjungi. Adapun tempat wisata di Hangzhou yang wajib Anda kunjungi adalah sebagai berikut.
Danau ini di lengkapi dengan beberapa bangunan wisata yang sangat indah lainnya. Seperti pagoda dan kuil, di danau barat juga terdapat taman yang di gunakan oleh warga Kota Hangzhou untuk bersantai dengan menikmati suasana sore yang tenang. Sebagian besar wisatawan mancanegara yang datang ke danau barat adalah untuk berfoto. Karena danau ini memang memiliki pemandangan alam yang sangat indah dan tidak ada duanya.
Menariknya di tengah danau barat ini ada sebuah paviliun yang paling tua di Kota Hangzhou. Paviliun ini mendasari sebuah puisi yang di ciptakan oleh Chong Er yang berjudul Cinta Abadi. Jika Anda ingin berkunjung ke paviliun indah ini, Anda dapat menyewa kapal yang di sediakan oleh pengelola tempat wisata danau barat. Anda juga dapat berkunjung ke jempatan putus yang memiliki pemandangan yang indah dan suasana yang tenang.
Bangunan yang dulunya di bangun untuk tempat berdoa dan di beri nama Huang Fei Ta sebelum akhirnya bernama leifeng pagoda seperti sekarang. Setelah di bangun kembali karena runtuh akibat perang, pagoda ini kembali roboh di tahun 1566 karena penjarahan dan pembakaran oleh massa.
Hingga 400 tahun lamanya pagoda ini di biarkan tetap hancur. Hingga akhirnya di tahun 2000 Pemerintah Hangzhou mulai membangunnya kembali dan selesai di tahun 2002.
Kini leifeng pagoda adalah bangunan yang megah dengan 5 lantai. Banyak wisatawan mancanegara yang berkunjung ke pagoda ini setiap tahunnya. Bahkan Anda dapat menikmati pemandangan Kota Hangzhou yang sangat indah dari ketinggian pagoda leifeng. Jika Anda ingin berkunjung ke tempat ini Anda cukup membayar 40 yuan. Setiap lantai di pagoda ini memiliki beragam peninggalan sejarah yang sangat unik. Leifeng pagoda di jadikan tempat yang harus di kunjungi wisatawan yang datang ke Hangzhou.
Di kuil ini Anda dapat melihat berbagai macam alat untuk kepentingan ibadah pada masa dahulu. Meski bangunan jingci temple ini tidak terlalu besar tetapi tidak menyusutkan niat wisatawan untuk datang kek kuil ini. Bahkan tidak jarang wisatawan mancanegara yang datang ke kuil ini tujuan berdoa. Jingci temple terletak di Nanshan road no 56, Xihu District, Hangzhou, China.
Hingga kini popularitas danau qiandao semakin tinggi saja dan semakin banyak wisatawan mancanegara yang datang berkunjung ke danau ini setiap bulannya. Danau ini terbentuk karena lembah yang di gunakan untuk membangun proyek waduk di banjiri oleh air dengan kapasitas besar pada tahun 1959 sehingga terciptalah danau ini. Tempat ini memiliki luas sekitar 573 km² dan di hiasi dengan pulau besar serta pulau kecil di sekitar danau ini.
Danau qiandao sangat indah jika di pandang dari atas, ini karena adanya pulau-pulau tadi. Uniknya air dari danau ini sangat jernih dan aman untuk di konsumsi. Ada banyak pulau yang ada di danau ini diantaranya adalah Pulau Ular, Pulau Burung, Pulau Kera, dan Pulau Kunci yang di nobatkan sebagai kunci terbesar di dunia. Tetapi wisata bawah air yang ada di danau ini yang lebih menarik daripada beberapa pulau tersebut.
Bagaimana tidak, jika Anda menyelam ke dalam danau maka Anda akan menemukan banyak bangunan yang sangat indah dan menajubkan. Bangunan-bangunan ini bisa ada di bawah pulau bukan hal yang si sengaja melainkan karena sebelum lembah di genangi oleh air dan menjadi danau, lembah ini dulunya adalah tempat wisata kota tua yang ada di Kota Hangzhou.
Sehingga setelah di genangi air maka kota tua ini juga ikut terendam. Dan kini menjadi ikon wisata bawah air yang sangat menarik untuk di kunjungi. Jika Anda berkunjung ke Kota Hangzhou Anda tidak boleh melewatkan wisata bawah air satu ini.
Lingyin temple termasuk ke dalam salah satu kuil yang terkenal di seluruh kota Hangzhou. Dan kini mulai banyak wisatawan mancanegara yang berkunjung ke kuil ini untuk menikmati suasana yang nyaman dan tenang. Serta untuk mengambil foto di berbagai situs peninggalan sejarahnya. Tidak jarang juga ada wisatawan yang datang ke kuil ini untuk tujuan berdoa.
Hingga saat ini sudah ada ratusan wisatawan mancanegara yang datang berwisata ke kuil unik ini. Sedikit tips jika Anda datang ke kuil ini sebaiknya ketika cuaca benar-benar cerah karena lokasi kuil ini di tenpat terbuka sehingga jika cuaca tidak mendukung maka keindahan dari Lingyin Temple pun akan berkurang.
Nah itu tadi 5 tempat wisata di Hangzhou yang wajib Anda kunjungi ketika berkunjung ke kota ini. Tempat wisata ini tentunya memiliki harga tiket masuk yang murah. Semoga perjalanan liburan Anda menyenangkan.
Oleh-oleh khas Hanoi – Hanoi adalah ibu kota Vietnam yang cukup populer dengan wisata sejarahnya.…
Ada banyak sekali aneka makanan terbaik di dunia yang harus anda coba, bahkan mungkin salah…
Memiliki nama lengkap Frankfurt am Main, adalah pusat ekonomi dan bisanis yang penting di Jerman.…
Jepang masih menjadi salah satu negara tujuan wisata ketika ingin berlibur, karena ada banyak hal…
Bukan saja terkenal dengan sistem pendidikan terbaiknya, Finlandia juga populer dengan pemadangan alamnya yang menakjubkan.…
Ekuador adalah sebuah negara di Amerika Selatan yang wilayahnya dilintasi oleh garis ekuator atau garis…